Lewat Komsos, Babinsa Himbau Warga Jaga Kebersihan Lingkungan

    Lewat Komsos, Babinsa Himbau Warga Jaga Kebersihan Lingkungan
    (Foto Istimewa) Babinsa Jati Kulon Saat Komsos Bersama Warga Berikan Himbauan Untuk Menjaga Kebersihan Lingkungan

    KUDUS – Sertu Sofi’i Babinsa Koramil 02/Jati melaksanakan kegiatan Komsos dengan warga masyarakat di Desa Jati kulon Kecamatan Jati Kabupaten Kudus. Untuk menjaga kebersihan lingkungan, Selasa (26/09/2023).

    Komunikasi Sosial merupakan upaya Babinsa untuk menjalin hubungan dengan warga binaannya dengan maksud menjadi lebih dekat dan akrab, hal ini juga salah satu pelaksanaan metode Binter TNI AD yang bertujuan untuk meningkatkan kebersamaan TNI dengan Rakyat.

    Dalam Komsosnya Sertu Sofi’I menghimbau kepada warga agar lebih aktif lagi menjaga kebersihan lingkungannya, karena lingkungan yang kotor dan kumuh akan berpotensi menyebabkan banyaknya sarang penyakit dilingkungan tersebut.

    “Menurutnya perlu dilakukan upaya menjaga kebersihan lingkungan dengan cara tidak membuang sampah sembarangan, sehingga tercipta kawasan yang sehat bagi warga masyarakat”, jelasnya.

    Harapanya kegiatan yang dilakukan ini dapat menambah kedekatan TNI dengan masyarakat dalam menjaga wilayah agar tetap aman, bersih dan kondusif serta untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan, pungkasnya.

     

    Redaktur : Pendim 0722/Kudus

    kudus jateng kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Ke Pasar-Pasar Babinsa Cek Ketersediaan...

    Artikel Berikutnya

    Dandim Kudus Hadiri Latihan Simulasi Sispamkota...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika

    Ikuti Kami